SEMINAR MUSIK GEREJA |
22 Pebruari 2019 13:05:51, Submit:Administrator, Dilihat: 1923x |
Program Studi Musik Gereja melaksanakan seminar prodi tanggal 22 Februari 2019. Seminar kali ini bertema, "Musik Etnik dalam Pengembangan Musik Gereja". Seminar ini dipandu oleh Dr. Hari Sasongko, M. Hum selaku narasumber dan Alfa Kristanto , S. MG, M. Pd selaku moderator. Kita harapkan seminar yang ada semakin memotivasi dosen maupun mahasiswa untuk mengembangkan diri dalam mencari dan mengaplikasikan ilmu. |
|